Peranan Bimbingan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Pada Siswa SDN Karya Agung Kecamatan Taopa Kabupaten Parigi Moutong

Sari, Ardika Okta Fita (2020) Peranan Bimbingan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Pada Siswa SDN Karya Agung Kecamatan Taopa Kabupaten Parigi Moutong. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of ARDIKA OKTA FITA SARI.pdf] Text
ARDIKA OKTA FITA SARI.pdf - Published Version

Download (5MB)

Abstract

Adapun hasil yang diperoleh penulis dalam penelitian ini adalah Peranan Bimbingan Orang Tua Terhadap Pestasi Belajar Pada Siswa SDN Karya Agung Kecamatan Taopa Kabupaten Parigi Moutong sangatlah besar. Orang tua selalu memberikan perhatian dan motivasi pada anaknya, terutama perhatian dan motivasi pada kegiatan belajar mereka di rumah, membuat anak akan lebih giat dan lebih semangat dalam belajar. Mendampingi anak ketika belajar dirumah dan mengatur jadwal belajar anak sehingga anak tidak lalai dalam belajarnya dan memberikan hadiah ketika anak mendapatkan prestasi yang baik disekolah. Sehingga hasil belajar atau prestasi belajar yang di raih oleh siswa menjadi lebih baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Konseling
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab & dakwah
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 14 Mar 2022 01:55
Last Modified: 14 Mar 2022 01:55
URI: http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/1293

Actions (login required)

View Item
View Item