Tinjauan Hukum Ekonomi Syariah Terhadap Bentuk Pelaksanaan Akad Pengiriman Barang Di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa Cabang Kota Palu

Huraera, Nurmayanti (2022) Tinjauan Hukum Ekonomi Syariah Terhadap Bentuk Pelaksanaan Akad Pengiriman Barang Di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa Cabang Kota Palu. Diploma thesis, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palu.

[thumbnail of Skripsi Nurmayanti Huraera-(183070008).pdf] Text
Skripsi Nurmayanti Huraera-(183070008).pdf

Download (1MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1. Bentuk pelaksanaan akad pengiriman barang di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa cabang Kota Palu, konsumen melakukan kesepakatan dengan pihak agen dengan adanya bukti pembayaran yang memuat SSP dalam hal ini dapat diketahui bahwa perjanjian ini dilakukan secara tertulis dan pembayaran upah dilakukan diawal ataupun dibayar setelah barang sampai pada tujuan. 2. Menurut tinjauan Hukum Ekonomi Syariah terhadap bentuk pelaksanaan akad pengiriman barang di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa Cabang Kota Palu menggunakan akad Ijarah yang merupakan akad sewa menyewa jasa dan menghasilkan upah. Maka hal ini, akad pengiriman barang di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa cabang Kota Palu merupakan akad yang Shahih karna sudah memenuhi rukun dan syarat Ijarah. Namun dalam praktek pelaksanaan akad pengiriman barang di PT Mandiri Pratama Luwuk Perkasa cabang Kota Palu masih menyelesihi Prinsip Hukum Ekonomi Syariah yaitu prinsip adil dan prinsip gharar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bentuk Pelaksanaan Akad pengiriman barang ;Palu
Subjects: Law > Law (General)
Hukum > Sharia Economic
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Ekonomi Syariah (muamalah)
Fakultas Syariah
Depositing User: Akun Publik Repository
Date Deposited: 06 Jun 2023 06:45
Last Modified: 06 Jun 2023 06:46
URI: http://repository.uindatokarama.ac.id/id/eprint/2048

Actions (login required)

View Item
View Item