Peran Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Promosi Dan Layanan Pendidikan Di MAN 2 Parigi Kecamatan Mepanga Kabupaten Parigi Moutong

Prastiyo, Agus (2020) Peran Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Promosi Dan Layanan Pendidikan Di MAN 2 Parigi Kecamatan Mepanga Kabupaten Parigi Moutong. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of AGUS PRASTIYO.pdf] Text
AGUS PRASTIYO.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Hasil Penelitian menunjukan bahwa Peran kepala madrasah dalam peningkatan promosi dan layanan tersebut hampir maksimal dalam peningkatan maupun mempertahankan jumlah siswa dan peminat Madrasah Aliyah Negeri 2 Parigi. Hal ini dapat dilihat dari Semangat Kepala Madrasah dalam memberikan strategi ataupun inovasinya, tidak luput dari semangat guru, siswa dalam menjalankan kemampuannya dalam memimpin organisasi, dengan menjalankan strategi tersebut yang dimana memerlukan cara-cara yang lebih akurat dalam memasarkan maupun melakukan sistem pelayanan dengan baik, Promosi maupun pelayanan yang diterapkan belum tercapai secara maksimal, dikarenakan ada beberapa tenaga oprasional maupun alat bantu dalam memasarkan untuk menunjang pelayanan masih menjadi penghambat untuk melancarkan strtaegi tersebut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Education > Education (General)
Education > Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 15 Nov 2021 07:21
Last Modified: 26 Jan 2022 18:35
URI: http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/339

Actions (login required)

View Item
View Item