Strategi Penjualan Kaledo Loli Dalam Memaksimalkan Laba Usaha Pasca Gempa Dan Tsunami Perspektif Ekonomi Islam

Yanti, Yuli (2019) Strategi Penjualan Kaledo Loli Dalam Memaksimalkan Laba Usaha Pasca Gempa Dan Tsunami Perspektif Ekonomi Islam. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of YULI YANTI.pdf] Text
YULI YANTI.pdf - Published Version

Download (721kB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukan bahwa Strategi yang digunakan pemilik warung makan kaledo Loli yaitu mencari calon pembeli baru, melakukan pendekatan dan mempresentasikan kaledo kepada pembeli, menangani penolakan dan melayani pembeli dengan sopan santun, menaikan harga jual kaledo sebesar Rp.5.000,- disetiap menu kaledonya, menambah jam buka warung, menambah menu makanan, tidak menerima jasa pengantaran, menggunakan aset dengan baik, melakukan promosi penjualan di Facebook, Sementara kendala yang dialami adalah masih kurangnya daging yang dijual, putusnya akses jalan, putusnya jaringan internet dan kelangkaan bahan bakar minyak pada saat itu . Pada perspektif ekonomi Islam, strategi yang digunakan yaitu bersifat Shiddiq dalam menjual dengan tidak menambah atau mengurangi porsi kaledo , Amanah dalam melayani pembeli, Fathanah dengan saling menghargai antar karyawan dan Tabligh kepada para pembeli, menjaga kebersihan warung dan tidak mengambil keuntungan banyak dalam menaikan harga.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Economy & Business > Islamic Business
Economy & Business > Marketing
Divisions: Fakultas Ekonomi & Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 22 Feb 2022 00:41
Last Modified: 22 Feb 2022 00:41
URI: http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/1203

Actions (login required)

View Item
View Item