Yunus, Aulia Fitri (2018) Konsep Pendidikan Spiritual Dalam Surah Ibrahim Ayat 35-41 Menurut Muhammad Quraish Shihab (Studi Tafsir Al-Misbah). Masters thesis, IAIN Palu.
aulia fitri.pdf - Published Version
Download (1MB)
Abstract
Hasil penelitan menunjukan bahwa konsep pendidikan spiritual menurut Muhammad Quraish shihab dalam surah Ibrahim ayat 35-41 menggunakan metode irfani (ilmu tasawuf) dan pendekatan analisis sehingga dapat diketahui makna materi dan nilai-nilai pendidikan spiritual yang terkandung dalam surah Ibrahim ayat 35-41 yakni nilai akidah, ibadah, sabar, ikhlas, syukur, dan akhlak. Relevansi pendidikan spiritual dalam konteks kekinian yakni keberagaman dalam Islam yang pertama makna ritual ibadah shalat, puasa, zakat, dan haji. Jika perkembangan teknologi dan komunikasi yang demikian pesat sebagai manusia diharuskan untuk saling memperingati, menasehati agar senantiasa berbuat yang makruf dan menjauhi yang mungkar. Jadi, perkembangan teknologi saat ini dengan melihat pendidikan spiritual menghadapi media social yang lagi viral dapat kita hindari, namun harus multi chanel dalam mengatasi berbagai tantangan globalisasi.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | Education > Pendidikan Islam |
Divisions: | Post Graduate > Magister Islamic Education |
Depositing User: | Ainul Yaqin Usman S.I.P. |
Date Deposited: | 22 Mar 2022 05:36 |
Last Modified: | 22 Mar 2022 05:36 |
URI: | http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/1370 |