Sidik, Sidik (2019) Implementasi Asas-Asas Didaktik Dan Metodik Dalam Menumbuhkan Minat Belajar Pendidikan Agama Islam Di MTs Al-Qamariyah Popidolon Kecamatan Liang Kabupaten Banggai Kepulauan. Other thesis, IAIN Palu.
SIDIK.pdf - Published Version
Download (2MB)
Abstract
Hasil penelitian menunjukan bahwa Implementasi Asas-Asas Didaktik dan Metodik Dalam Menumbuhkan Minat Belajar Pendidikan Agama Islam di M.Ts Al-Qamariyah Popidolon Kecamatan Liang Kabupaten Banggai kepulauan yaitu asas-asas didaktik dan metodik sangat berperan aktif terutama dalam hal proses pembelajaran, dimana guru pendidikan agama Islam sangat kesulitan dalam membawakan materi pelajaran tanpa menggunakan metode yang baik, sehingga apa yang disampaikan oleh gurunya sulit dipahami dan dimengerti apa yang disampaikan. Salah satu bentuk materi pengajaran yang di praktekan secara langsung oleh guru-guru M.Ts Al-Qamariyah Popidolon berdasarkan teori-teori dalam ilmu asas-asas didaktik dan metodik yang berkaitan dengan minat dan perhatian siswa yaitu praktek sholat dimana siswa langsung dibawa ke mushollah guna diperlihatkan praktek langsung yang dicontohkan oleh gurunya.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Education > Pendidikan Islam |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Ainul Yaqin Usman S.I.P. |
Date Deposited: | 20 Jan 2022 06:39 |
Last Modified: | 20 Jan 2022 06:39 |
URI: | http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/867 |