Kinerja Layanan Pustakawan dalam Meningkatkan Minat Kunjung Pemustaka di UPT Perpustakaan UIN Datokarama Palu

Ibdal, Moh (2024) Kinerja Layanan Pustakawan dalam Meningkatkan Minat Kunjung Pemustaka di UPT Perpustakaan UIN Datokarama Palu. Diploma thesis, Universitas Islam Negeri Datokarama Palu.

[thumbnail of AFDAL.pdf] Text
AFDAL.pdf

Download (10MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kinerja Layanan Pustakawan dalam Meningkatkan Minat Kunjung Pemustaka di UPT Perpustakaan UIN Datokarama Palu sangat berperan dalam melayani pemustaka, karena pustakawan UPT Perpustakaan UIN Datokarama Palu berperan sebagai: Pertama, melakukan
pengembangan terhadap kebutuhan pemustaka yang sesuai, dan menjadi standar nasional apa yang dibutuhkan di UPT Perpustakaan UIN Datokarama Palu. Kedua, melengkapi semua kebutuhan informasi pemustaka sehingga pustakawan merasa
efisien karena informasi yang di dapatkan ada di perpustakaan. dan Ketiga, mengarahkan pemustaka langsung ke daftar nama pengunjung adanya fasilitas penitipan barang dalam bentuk loker.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Bibliography. Library Science. Information Resources
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab & dakwah > Ilmu Perpustakaan & Informasi Islam
Depositing User: Akun Publik Repository
Date Deposited: 09 Jul 2025 04:31
Last Modified: 09 Jul 2025 04:31
URI: http://repository.uindatokarama.ac.id/id/eprint/4424

Actions (login required)

View Item
View Item