Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Minat Belajar Peserta Didik di SMA Negeri 1 Bangkurung, Kabupaten Banggai Laut

S, Asrayanti (2025) Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Minat Belajar Peserta Didik di SMA Negeri 1 Bangkurung, Kabupaten Banggai Laut. Diploma thesis, Universitas Islam Negeri Datokarama Palu.

[thumbnail of ASRAYANTI S. .pdf] Text
ASRAYANTI S. .pdf

Download (5MB)

Abstract

Hasil dari pembahasan pada penelitian ini menggunakan uji regresi linear sederhana dimana bahwa thitung > ttabel (2.467 > 1,297) maka Ho ditolak, dari hasil uji t nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 (0,017 < 0,05) artinya pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat belajar peserta didik. Adapun hasil uji R square ditemukan nilai R square sebesar 0,10 yang mengandung pengertian bahwa pengaruh variabel bebas (pemanfaatan teknologi informasi) terhadap variabel terikat (minat belajar peserta didik) adalah sebesar 10%. Sedangkan 90% dipengaruhi oleh variabel lainnya

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Education > Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Akun Publik Repository
Date Deposited: 01 Oct 2025 03:04
Last Modified: 01 Oct 2025 03:04
URI: http://repository.uindatokarama.ac.id/id/eprint/4944

Actions (login required)

View Item
View Item