H, Hardiansya (2018) Penerapan Metode Bamboo Dancing Dalm Meningkatkan Keaktifan Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMK Negeri 3 Palu. Other thesis, IAIN Palu.
HARDIANSYA H.pdf - Published Version
Download (2MB)
Abstract
Hasil penelitian ini menunjuk bahwa 1) penerapan metode Bamboo Dancing dalam meningkatkan keaktifan belajar peserta didik pada mata pelajaran pendidikan agama Islam di SMK Negeri 3 Palu antara lain:tahap pendahuluan; menjelaskan topik, tanya jawab, menjelaskan prosedur kegiatan pembelajaran. Tahap pelaksanaan; peserta didik membaca mater, membagi beberapa kelompok, membagi lembar soal, melaksanakan prosedur metode Bamboo Dancing. Tahap penutup; menyimpulkan materi, evaluasi. 2) kendala dan solusi dalam penerapan metode bamboo dancing dalam meningkatkan keaktifan belajar peserta didik di SMK Negeri 3 Palu antara lain:kendala,daya ingat peserta didik rendah,peserta didik saling menggangu, sifat pemalu yang dimiliki peserta didik. Solusi, memberikan kertas soal, semua kelompok tampil bersama dan pemberian hukuman, memberika motivasi dan bibingan
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Subjects: | Education > Pendidikan Islam |
| Divisions: | Fakultas Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
| Depositing User: | Ainul Yaqin Usman S.I.P. |
| Date Deposited: | 11 Jan 2022 03:27 |
| Last Modified: | 11 Jan 2022 03:27 |
| URI: | http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/745 |
