Strategi Komunikasi Humas IAIN Palu Dalam Menarik Minat Calon Mahasiswa Baru Pasca Bencana Palu, Sigi, Dan Donggala

Arafat, Arafat (2020) Strategi Komunikasi Humas IAIN Palu Dalam Menarik Minat Calon Mahasiswa Baru Pasca Bencana Palu, Sigi, Dan Donggala. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of ARAFAT.pdf] Text
ARAFAT.pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Strategi Komunikasi Humas IAIN Palu Dalam Menarik Minat Calon Mahasiswa Baru Pasca Bencana Palu, Sigi, dan Donggala yaitu : bahwa kegiatan strategi komunikasi pasca bencana kebanyakan masih dilakukan dengan sosisalisasi langsung/terjun langsung kelapangan, membentuk tim sosialisasi pasca bencana, menyebarkan iklan melalui media online, dan brosur-brosur terkait dengan IAIN Palu. Secara umum, faktor penunjang yaitu, dengan pulihnya sistem jaringan (internet) yang dapat memberikan pelayanan kepada calon mahasiswa baru, proses perbaikan kampus yang langsung dilakukan, selain itu kerja sama dari seluruh civitas akademik, mahasiswa yang turut dalam proses sosialisasi, serta memanfaatkan momentum KKN dan PPL dalam mensosialisasikan IAIN Palu menjadi salah satu faktor penunjang pada strategi komunikasi yang dilakukan oleh humas. Selain itu faktor penghambat secara umum terdapat pada kurangnya kreativitas dan inovasi dalam membuat iklan atau materi promosi, tidak adanya akses jaringan pada suatu desa, jauhnya akses kesekolah-sekolah terhadap pelaksanaan kegiatan sosialisasi, serta fasilitas jumlah tenaga kerja dalam humas dan juga fasilitas ( digitalisasi ) atau sarana prasarana yang dimiliki oleh humas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Social Sciences > Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab & dakwah > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 07 Feb 2022 02:01
Last Modified: 07 Feb 2022 02:01
URI: http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/1044

Actions (login required)

View Item
View Item