Tinjauan Hukum Ekonomi Syariah Terhadap Akad Bagi Hasil Dalam Kerja Sama Pengembang Biakan Ternak Sapi di Desa Ponggerang Kecamatan Dampelas Kabupaten Donggala

Hasanah, Nidaul (2020) Tinjauan Hukum Ekonomi Syariah Terhadap Akad Bagi Hasil Dalam Kerja Sama Pengembang Biakan Ternak Sapi di Desa Ponggerang Kecamatan Dampelas Kabupaten Donggala. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of skripsi] Text (skripsi)
NIDAUL HASANAH.pdf

Download (1MB)

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1). peternak di Desa Ponggerang menggunakan akad mudharabah, modal yang disertakan berupa satu atau lebih ternak sapi betina, yang mana pembagiannya ada dua cara yang pertama yaitu dengan cara bagi dua, dan cara pembagian hasil kedua yaitu bagi tiga (2/1). 2). Di tinjau dari hukum ekonomi syariah kerja sama yang dilakukan oleh peternak di Desa Ponggerang Kecamatan Dampelas Kabupaten Donggala ini berjalan dengan lancar, dalam pembagian keuntungannya sering tidak berjalan dengan baik, dan diawal terjadinya akad tidak adanya kejelasan tentang siapa yang harus menanggung apabila terjadi kerugian. Dengan demikian pelaksanaan akad bagi hasil dalam kerjasama pengembangbiakan ternak sapi di Desa Ponggerang belum sesuai dengan prinsip hukum ekonomi syariah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: hukum, ekonomi syariah, akad
Subjects: Hukum > Sharia Economic
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Ekonomi Syariah (muamalah)
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 24 Oct 2022 14:48
Last Modified: 24 Oct 2022 14:48
URI: http://repository.uindatokarama.ac.id/id/eprint/1607

Actions (login required)

View Item
View Item