MD, Umi Wahyuni and Achiria, Siti (2020) Peran Trend dan Motif HijrahTerhadap Pembelian Busana Muslimah Di Kota Palu. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis Islam, 1 (2). pp. 1-17. ISSN 2686-6633
Full text not available from this repository.Abstract
Peran Trend dan Motif HijrahTerhadap Pembelian Busana Muslimah Di Kota Palu Umi Wahyuni MD Siti Achiria
Pertumbuhan industri halal di Indonesia telah menunjukkan perkembangan yang sangat pesat dalam beberapa tahun belakangan, baik dibidang kuliner, fesyen, wisata, kesehatan dan kosmetik. Hal ini terlihat dengan banyaknyaajakan untuk menerapkanhalal life style dari berbagai komunitas muslim Indonesia. Adanya gerakan hijrah yang banyak dilakukan oleh berbagai kalangan masyarakat dan didukung dengan penggunaan produk halal yang telah menjadi trend di kehidupan sehari-hari memberi dampak terhadap peningkatan permintaan konsumen pada produk-produk halal termasuk juga busana muslimah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian lapangan (field research) dengan cara melakukan wawancara dan observasi terhadap pelaku hijrah dan pedagang busana muslimah di Kota Palu.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peran trend dan motif hijrah seorang muslimahterhadap pembelian busana muslimah.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwatrend hijrah maupun motif yang melatar belakangi seseorang untuk berhijrah, keduanya mengambil peran dalam menentukan perilaku konsumen muslim untuk melakukan pembelian busana muslimah karena merupakan bagian dari faktor yang mempengaruhi keputusan konsumen yaitu faktor pribadi dan faktor psikologis
04 11 2020 1 17 10.24239/jiebi.v1i2.9.1-17 https://jurnaljiebi.org/index.php/jiebi/article/view/9 https://jurnaljiebi.org/index.php/jiebi/article/download/9/8 https://jurnaljiebi.org/index.php/jiebi/article/download/9/8
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Economy & Business Social Sciences > Economic Theory Social Sciences > Industries. Land use. Labor Social Sciences > Industries. Land use. Labor > Management. Industrial Management Economy & Business > Business Economy & Business > Entrepreneurship Economy & Business > Halal Fashion Economy & Business > UMKM / SMESCO |
Divisions: | Fakultas Ekonomi & Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 22 Mar 2021 08:00 |
Last Modified: | 22 Mar 2021 08:00 |
URI: | http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/32 |