Peran Orang Tua Siswa SMP Negeri 1 Palu Dalam Pengawasan Penggunaan Gadget Di Lingkungan Keluarga

Jumriana, Jumriana (2022) Peran Orang Tua Siswa SMP Negeri 1 Palu Dalam Pengawasan Penggunaan Gadget Di Lingkungan Keluarga. Diploma thesis, Universitas Islam Negeri Datokarama Palu.

[thumbnail of JUMRIANA.pdf] Text
JUMRIANA.pdf

Download (6MB)

Abstract

Temuan peneliti menyimpulkan bahwa peran keluarga terutama orang tua sangatlah penting dalamPengawasan Penggunaan Gadget pada anak, karena keluarga lah yang menjadi sekolah pertama bagi anak. Membiasakan anak disiplin waktu dalam menggunakan gadget dengan waktu yang dibatasi oleh para orang tua serta menyediakan permainan seperti (lego,berbagai macam puzzle, media pembelajaran lainnya). Ketika anak berada dirumah orang tua memberikan kesempatan kepada anak untuk menceritakan kegiatan apa yang saja yang telah
dilakukan, mendampingi attau mengawasi anak ketika bermain. Serta orang tua juga memberi kesempatan kepada anak untuk bermain permaianan tradisional di lingkungan rumah dengan teman sebayanya

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Peran orang tua; penggunaan gadget
Subjects: Political Science
Education > Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah & Ilmu Keguruan
Depositing User: Akun Publik Repository
Date Deposited: 24 Feb 2025 03:04
Last Modified: 24 Feb 2025 03:04
URI: http://repository.uindatokarama.ac.id/id/eprint/3599

Actions (login required)

View Item
View Item